Cara Membuat Aplikasi Android Sendiri
Saat ini semakin banyak keluaran aplikasi
android. Tidak hanya karena open source yang membuat aplikasi Android
ini booming. Melainkan juga aplikasi android mudah di buat. Apps Maker
adalah suatu Aplikasi pembuat Software Android
versi anda sendiri secara online. Sesuai namanya, tool ini memang hanya
dibuat untuk platform Android. Aplikasi yang sudah jadi nantinya akan
dikirim dalam bentuk paket siap install (berekstensi .apk) lewat email.
Saat ini Android Apps Maker
menyediakan 18 template siap pakai yang bisa anda pakai untuk membangun
aplikasi. Yang menarik dari tool ini adalah ketersediaan template game,
musik dan buku digital. Kalau anda iseng, anda juga bisa membuat
aplikasi untuk mendengarkan siaran radio dan internet atau kutipan dan
humor yang tersebar di internet atau di situs kamu sendiri.
Secara umum, membuat aplikasi di sini hanya butuh 3 langkah mudah, tapi bisa jadi menjadi lebih panjang kalau customisasi yang anda lakukan banyak.
Secara umum, membuat aplikasi di sini hanya butuh 3 langkah mudah, tapi bisa jadi menjadi lebih panjang kalau customisasi yang anda lakukan banyak.
Ingin mencoba Aplikasi Android online ini ?
Kunjungi langsung websitenya di www.android3apps.com
http://widhionline.com/2012/04/membbuat-aplikasi-android.html
0 comments:
Posting Komentar
PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Pantang bagi kita memberikan komentar bermuatan menghina atau spam.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.
Bangun sharing ilmu dengan berkomentar disini :