Kamus Al Munawir Digital 3 Bahasa [Indonesia - Arab - Inggris]

Kamus Al Munawir, nama yang tidak asing lagi bagi kita yang sedang belajar atau membutuhkan makna kata dalam bahasa Arab karena kamus ini merupakan kamus terlengkap yang pernah ada (setidaknya paling banyak memuat kosakata Arab) di samping kamus-kamus lain yang ada. Kini Kamus ini dapat kita nikmati dalam bentuk digital yang tentunya sangat mudah dalam penggunaaan dan pencarian suatu kata.

Memiliki software kamus ini sangat membatu ketika kita mencari makna sebuah kata yang kita lupa atau belum mengetahuinya.Berikut tampilan Kamus Al Munawir versi digital :



Dilengkapi keyboard huruf arab virtual memudahkan kita memasukkan sebuah kalimat arab untuk dicari maknanya. Bila kita hendak mencari kata dalam bahasa Arab, tinggal ketik kata yang kita inginkan maka kamus akan menampilkan artinya. Demikian juga ketika kita ingin mengartikan sebuah kata dalam bahasa Arab, maka gunakan keyboard virtual yang tersedia maka makna katanya akan muncul. Perlu diketahui bahwa makna yang muncul pertama adalah makna dalam Bahasa Inggris.



Untuk mengetahui maka bahasa Indonesia, tinggal scrolling ke bawah akan muncul.



Demikian juga kita dapat memasukkan kata dalam bahasa Inggris untuk dicari padanannya dalam bahasa Arab



Silakan diunduh, gratis. Panduan Instalasi terdapat di dalamnya. Bila terdapat kesulitan dapat mengirim email ke :
salafysitubondo@gmail.com

DOWNLOAD

Jangan lupa baca yang ini juga



0 comments:

Posting Komentar

PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Pantang bagi kita memberikan komentar bermuatan menghina atau spam.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Bangun sharing ilmu dengan berkomentar disini :