Memotong Video Dengan Avidemux



Bila anda menemukan kejanggalan pada video anda dan ingin memotongnya , Avidemux menawarkan solusi cepat dalam hal potong memotong klip dari sembarang video . Program ini cocok dalam hal memotong klip video karna selain mudah digunakan juga dapat kita gunakan di banyak platform os seperti windows , mac , linux .

Bila ingin menggunakan ubuntu ketik perintah
# sudo apt-get install avidemux




Nah berikut tutorial memotong klip video yang saya ambil dari komputek :
1.      Anda unduh dulu aplikasi versi windows nya disini
2.      Install dan jalankan avidemux


3. Bila muncul kotak dialog
H.246 detected
If the file is using B-frames….dst. dan ada pertanyaaan “ Do you want to use that mode ?



klik ‘yes’ aja.
4.      Browse video yang ingin kita potong
5.      Jalankan video
6.      Cari bagian mana anda akan memulai memotong klik video nya .
7.      Anda bisa menggunakan tombol panah tunggal dalam melakukan pencarian frame-nya.



8.      Jika sudah ditentukan , klik tombol bergambar A dibagian bawah .



9.      Itu untuk menge-set awal video anda .
10.  Kemudian cari bagian man yang ingin anda jadikan akhir klik videonya .
11.  Jika sudah di tentukan , klik tombol bergambar B dibagian bawah di samping tombol A.
12.  Jika sudah selesai klik save .
13.  Dan coba lihat hasilnya .
Sekian dulu dari saya ,,
Semoga anda berhasil dan tidak bingung karna awalnya saya juga dibuat kebingungan dengan interface-nya.. , hehe…
Salam ,,,
*gambar diambil dari google
di sadur dari .komputek

Jangan lupa baca yang ini juga



0 comments:

Posting Komentar

PEDOMAN KOMENTAR
Ayo berpartisipasi membangun budaya berkomentar yang baik. Pantang bagi kita memberikan komentar bermuatan menghina atau spam.
Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu.

Bangun sharing ilmu dengan berkomentar disini :